NOCTURNAL BLOODLUST telah mengumumkan untuk merilis mini album barunya di musim semi ini.
Sudah cukup lama Nocturnal Blooglust memulai peluncuran musik hasil karyanya hingga sekarang mereka membuat mini album terbarunya. Pada Juni 2015 single "PROVIDENCE" menyerbu toko-toko, lalu delapan bulan kemudian diikuti dengan mini album terbarunya, yaitu "ZETES". Tanggal rilis untuk mini album barunya ini ditetapkan pada tanggal 20 April 2016. Untuk rincian daftar lagu kami belum mendapatkan kabarnya lebih lanjut, tetapi kami akan terus memperbaharuinya untuk anda!
Source : jpopasia.com
Source : jpopasia.com